banner 728x250

Pleno Rekapitulasi Penghitungan Suara Tingkat Kecamatan

Pleno Rekapitulasi penghitungan suara pilkada tingkat kecamatan, calon bupati-wakil bupati, gubernur dan wakil gubernur, mulai berlangsung hari ini, Sabtu, 30 November 2024. Semua saksi calon dinyatakan hadir dalam rapat pleno.
banner 120x600

BJN News.com, Bengkulu – Pleno rekapitulasi penghitungan surat suara pasangan calon bupati, wakil bupati, gubernur dan juga wakil gubernur mulai berlangsung hari ini, Sabtu, 30 November 2024.

Seperti pada pleno kecamatan Pondok Kelapa Bengkulu Tengah. Ketua Panitia Pemilihan Kecamatan, PPK Pondok Kelapa, M. Tazarzen mengungkapkan semua saksi paslon dinyatakan hadir mengikuti pleno. Pleno menghadirkan hasil perhitungan dari 17 desa dengan total 92 TPS. Masing-masing 46 TPS pilbup dan pilgub.

banner 300x325

Pleno menyatakan ada 22 ribu surat suara dengan penggunaan 80 persen surat suara dan sisanya memilih golput.

Hasil pleno nantinya akan dimasukkan dalam sirekap dan juga menjadi salinan c satu tingkat kecamatan. PPK menyatakan bila tidak ada kesesuaian maka akan dilakukan perbaikan.

banner 728x250

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *